Tips Menghindari Lowongan Kerja PALSU.


1. Pastikan bahwa Perusahaan yang akan anda lamar ini merupakan salah satu perusahaan terpercaya dan kredibel. Silakan memeriksa dari hasil pencarian Google apakah perusahaan itu benar-benar asli (bukan fiktif). Periksa juga tanggapan dari pengguna atau pegawai dari Perusahaan ini.
2. Berhati-hatilah dengan perusahaan yang hanya menggunakan alamat email publik/gratisan (seperti @gmail atau @yahoo.com) atau SMS (termasuk aplikasi sejenis telegram atau whatsapp ) sebagai media komunikasi. Perusahaan akan lebih meyakinkan jika memiliki telepon kantor sendiri atau alamat email domain web perusahaan, misalnya rekrutmen@perusahaan.com, rekrut@perusahaan.com dan sejenisnya
3. Jika Anda dimintai uang untuk alasan apapun, sebaiknya Anda tidak menghiraukan lowongan tersebut. Beberapa alasan sering dipakai adalah biaya seragam, biaya training (pelatihan), biaya penggantian materai, dan membayar formulir/surat perjanjian.
4. Pastikan bahwa lowongan yang Anda incar sesuai dengan judul dari lowongan kerja ini. Pastikan Anda tidak ditawari bisnis investasi yang mencurigakan atau menjadi member MLM yang tidak jelas.
5. Perlu dicatat bahwa jika pembuka lowongan bukan perusahaan besar misalnya perorangan atau cv kecil, maka Anda bisa mengabaikan tips di atas.
6. Jangan pernah mau melakukan pembayaran / berlangganan diawal hanya untuk bisa mengirimkan lamaran anda di Situs Web tersebut.

Buat kalian yang ingin selalu mendapatkan update di Pusat Informasi Lowongan Kerja Terbaru 2022 - Lokerindo.ID kalian bisa mengikuti kami melalui FANPAGE FACEBOOK kami di FACEBOOK Lokerindo.ID. Inilah informasi lowongan kerja terbaru dan terupdate yang dapat Lokerindo.ID sampaikan. Jika ada Info lowongan kerja di atas tidak sesuai dengan kriteria Anda, tidak ada salahnya untuk membaca informasi lowongan kerja lainnya di bawah ini.

Kami akan selalu mengupdate pekerjaan dari sumber tepercaya. Bantu SHARE ya...!!!


Lowongan Kerja Serupa

  MANDARIN TRANSLATOR (Manager Asistant)

Diposting : 18 November 2025
Deskripsi pekerjaan:Membantu menerjemahkan manager dan karyawan lokal berkomunikasiMenerjemahkan dokumen dari Bahasa Mandarin ke Bahasa IndonesiaMembantu urusan
Perusahaan : PT META UNIVERSE INDONESIA
Lokasi : Cikupa

  Injection Production Leader

Diposting : 17 November 2025
Deskripsi pekerjaan:Menjalankan mesin sesuai WI (Work Instruction) mesin dan acuan POP (Petunjuk Operasional Produksi).Melakukan pengecekan peralatan dan perlen
Perusahaan : PT Intera Lestari Polimer
Lokasi : Cikupa

  Central Kitchen Supervisor

Diposting : 17 November 2025
Hi, Eatwell Culinary (Ta Wan, Ichiban Sushi, and Dapur Solo) is calling for candidates for the Central Kitchen position!Responsibilities:Supervise, control, and
Perusahaan : PT Panca Boga Paramita
Lokasi : Cikupa

  Tiktok 主播/Live Streaming

Diposting : 14 November 2025
Gaji 6% dari pendapatan live streming dan vidio content Kualifikasi:有与直播相关的工作经验熟悉小视频制做性格开朗富有团队合作精神Me
Perusahaan : PT Paus Biru Internasional
Lokasi : Cikupa

  Quantity Surveyor Manager

Diposting : 12 November 2025
Job Description:Prepare the Project Investment Establishment (PIE) for new projectCarried out end to end tender process of consultant and contractorPrepare paym

  Mekanik Alat Berat / Genset

Diposting : 12 November 2025
Gambaran Pekerjaan:Service dan maintenance (overhaul/repair/troubleshoot)Genset / Alat Berat (excavator / crane / boredpile)Pekerjaan lainnya yang berkaitanPers
Perusahaan : PT Geotekindo
Lokasi : Cikupa

  Technical Support Casting

Diposting : 12 November 2025
Job Description :Support sales team to provide technical advice, explain to the customer advance technology of investment casting process.Collaborate with cross

  Assistant Plant Manager (Maintenance)

Diposting : 11 November 2025
Bertanggung jawab untuk mengerjakan dan mengawasi proses dan operasi pemeliharaan, melacak pengeluaran dan anggaran pemeliharaan, memastikan bahwa semua mesin d